4. Koordinasi Tubuh Terganggu
Alkohol dapat mempengaruhi fungsi otak dan sistem saraf, sehingga mengganggu koordinasi tubuh.
“Konsumsi alkohol dapat mempengaruhi fungsi tubuh, seperti fokus berpikir, koordinasi tangan dan kaki, serta otot-otot, sehingga dapat membahayakan diri sendiri dan orang lain,”YouTube @saddamismail.
5. Muntah
Muntah karena alkohol terjadi ketika tubuh tidak dapat mencerna alkohol dengan baik. Sehingga menghasilkan senyawa asetaldehida yang beracun. Muntah dapat menyebabkan kehilangan cairan tubuh, gangguan keseimbangan elektrolit, dan kerusakan pada lambung dan kerongkongan.












