BENGKULUTERKINI.ID – Bagi para pengguna yang ingin menjaga privasi mereka, menyembunyikan daftar pengikut di TikTok adalah langkah yang sangat penting.
Berbeda dengan sejumlah media sosial lainnya, TikTok memberikan opsi kepada penggunanya untuk menyembunyikan daftar pengikut melalui pengaturan privasi. Ini memberi pengguna kontrol lebih besar atas siapa yang dapat melihat informasi pribadi seperti daftar pengikut dan yang diikuti.
Oleh karena itu, sadar akan kenyamanan penggunanya, TikTok memahami bahwa tidak semua orang merasa nyaman untuk menampilkan informasi tentang siapa yang mereka ikuti atau yang mengikuti mereka. Nah, berikut ini cara yang bisa kamu lakukan untuk menyembunyikan daftar pengikut di TikTok:











