BENGKULUTERKINI.ID – Di tengah meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap gaya hidup sehat, penggunaan botol minum pribadi kini semakin populer. Salah satu hal penting yang harus diperhatikan adalah apakah botol tersebut mengandung BPA (Bisphenol A) atau sudah berlabel BPA Free.
Kandungan BPA pada plastik dapat berisiko bagi kesehatan, terutama jika digunakan untuk menyimpan minuman panas atau digunakan dalam jangka panjang.
Berikut penjelasan tentang macam-macam kode plastik yang berkaitan dengan BPA (Bisphenol A) dari sumber YouTube : CNA Insider — kode ini biasanya terdapat di bagian bawah botol atau wadah plastik dalam bentuk segitiga panah daur ulang dengan angka di tengahnya:












