• Camkohatv.id
  • Bekentv.id
  • Rbmedia.id
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
No Result
View All Result
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
Home Bengkulu Terkini

Batik Les Plank, Hadirkan Motif Terbaru Dalam Balutan Modern

Fitri Nugroho by Fitri Nugroho
November 19, 2025
in Bengkulu Terkini, Ekonomi & Bisnis
Batik Les Plank, Hadirkan Motif Terbaru Dalam Balutan Modern
Buy JNews

BENGKULUTERKINI.ID – Saat berkunjung ke Bengkulu salah satu hal yang paling di tunggu-tunggu adalah membeli oleh-oleh khasnya, mulai dari makanan, pernak-pernik hingga yang paling premium adalah kain batik.

RELATED POSTS

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar

Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi

Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Di Bengkulu sendiri ada banyak motif batik, motif basurek, kaligrafi mungkin sudah biasa. Nah, anak muda Bengkulu bernama Puji Sukma M.Ikom menghadirkan trobosan terbaru untuk motif batik dalam balutan modern yakni “Batik Les Plank”

Ketika diwawancarai, Puji mengatakan Batik Les Plank hadir sebagai identitas baru bagi Bengkulu, menghadirkan terobosan desain yang terinspirasi dari keindahan ornamen rumah adat Melayu Bengkulu. Batik ini dikembangkan melalui teknik batik cetak serta kolaborasi dengan para pengrajin lokal Bengkulu. Proses produksi melibatkan sentuhan keterampilan tangan pengrajin menjadikan nilai kualitasnya lebih tinggi, sehingga harganya lebih bersaing di banding batik cetak mesin.

“Batik Les Plank hadir sebagai identitas baru bagi Bengkulu, menghadirkan terobosan desain yang terinspirasi dari keindahan ornamen rumah adat Melayu Bengkulu. Batik ini dikembangkan melalui teknik batik cetak serta kolaborasi dengan para pengrajin lokal Bengkulu”ujarnya.

Dengan desain yang mengingatkan akan warisan budaya dan identitas daerah Bengkulu. Batik ini terlihat unik dan artistik serta berbeda dari batik batik yang lain yang ada di beberapa daerah. Kita juga dapat memesan batik ini berupa kain saja dan juga bisa salam bentuk yang sudah didesain menjadi baju yang cantik.

Untuk mengetahui info lebih lanjut mengenai pemesanan Batik Les Plank bisa berkunjung ke website  lesplank.com atau media sosialnya @batiklesplank.

Tags: asalBatik les plankbatik modernkeunikan batik les plankmakna batik les plankpencipta batik les plank
ShareSendTweet
Fitri Nugroho

Fitri Nugroho

Related Posts

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar
Bengkulu Terkini

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar

Januari 21, 2026
Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi
Bengkulu Terkini

Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi

Januari 21, 2026
Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi
Bengkulu Terkini

Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Januari 21, 2026
Pemprov Bengkulu Perkuat Sinergi Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis
Bengkulu Terkini

Pemprov Bengkulu Perkuat Sinergi Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis

Januari 21, 2026
Cuaca Ekstrem, Wali Kota Bengkulu Minta OPD Siaga Penuh
Bengkulu Terkini

Cuaca Ekstrem, Wali Kota Bengkulu Minta OPD Siaga Penuh

Januari 21, 2026
Pemkot Bengkulu Tak Terapkan WFH, Pastikan ASN Tetap Masuk Kantor
Bengkulu Terkini

Pemkot Bengkulu Tak Terapkan WFH, Pastikan ASN Tetap Masuk Kantor

Januari 21, 2026
Next Post
Rayakan HUT Provinsi Bengkulu ke-57, Seluruh SPPG Sajikan Menu Nasi Kuning

Rayakan HUT Provinsi Bengkulu ke-57, Seluruh SPPG Sajikan Menu Nasi Kuning

Wagub Mian Minta OPD Pemprov Bengkulu Komitmen Ciptakan Tata Kelola Keuangan yang Baik

Wagub Mian Minta OPD Pemprov Bengkulu Komitmen Ciptakan Tata Kelola Keuangan yang Baik

Recommended Stories

Anji Akan Tampil di Kedurang, Musisi Ternama Ini Siap Hibur Warga Bengkulu Selatan

Anji Akan Tampil di Kedurang, Musisi Ternama Ini Siap Hibur Warga Bengkulu Selatan

Agustus 25, 2025
Ini Tips Praktis Merawat Baterai Motor Listrik Agar Tetap Prima

Ini Tips Praktis Merawat Baterai Motor Listrik Agar Tetap Prima

Januari 2, 2026
Resmi Berstatus ASN, 148 PPPK Paruh Waktu Setwan DPRD Bengkulu Diingatkan Profesional dan Bertanggung Jawab

Resmi Berstatus ASN, 148 PPPK Paruh Waktu Setwan DPRD Bengkulu Diingatkan Profesional dan Bertanggung Jawab

Januari 8, 2026

Popular Stories

  • Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polres Benteng Tangkap Karyawan SPBU, Gelapkan Uang Penjualan BBM Rp 638 Juta Lebih

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kejari Bengkulu Tetapkan Tiga Tersangka Korupsi Pembangunan Labkesda, Kerugian Negara Rp916 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tidak Isi DRH, 10 PPPK Paruh Waktu Bengkulu Selatan Resmi Mengundurkan Diri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Benarkah Gaji DPR Naik Jadi 3 Juta Perhari? Ini Penjelasannya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Bengkulu Terkini

Bengkuluterkini.id Melengkapi informasi langsung kegenggaman anda. Selalu mengutamakan informasi bermanfaat dan menarik.

Pos-pos Terbaru

  • Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar
  • Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi
  • Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Kategori

  • Bengkulu Terkini
  • Economy
  • Ekonomi & Bisnis
  • Fiksi
  • Headline
  • Health
  • Hukum dan Kriminal
  • Lifestyle
  • Olahraga & Otomotif
  • Pendidikan
  • Politik
  • Resep Masakan
  • Teknologi
  • Travel
  • Uncategorized
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.

No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.