BENGKULUTERKINI.ID – Selain dikenal sebagai bahan pangan yang sehat, minyak kelapa juga memiliki manfaat yang signifikan untuk kesehatan gigi.
Dalam beberapa tahun terakhir, minat terhadap penggunaan minyak kelapa dalam perawatan gigi telah meningkat, berkat berbagai penelitian yang menunjukkan potensi manfaatnya untuk kesehatan mulut.
Hal ini dikarenakan minyak kelapa mengandung asam laurat, asam lemak jenuh yang dikenal memiliki sifat antibakteri dan antiinflamasi.
Selain itu, minyak kelapa juga merupakan sumber lemak sehat yang membantu menjaga kelembapan dan kesehatan jaringan mulut. Berikut manfaat minyak kelapa untuk kesehatan gigi.












