BENGKULUTERKINI.ID – Kipas angin menjadi salah satu barang yang sangat menolong ketika dalam kondisi cuaca yang panas. Kipas angin memang membantu Anda agar tidak kepanasan dan berkeringat saat tidur.
Namun, tahukah kamu? Banyak orang mengatakan bahwa kebiasaan tidur dengan kipas angin berdampak buruk bagi kesehatan tubuh. Lalu, apakah benar begitu? Yuk, simak penjelasannya di bawah ini.
Salah satu manfaat nyata dari penggunaan kipas angin yakni membuat istirahat Anda terasa lebih nyaman karena mengusir gerah dan panas. Tidak sedikit orang memilih tidur dengan kipas angin yang menyala.
Meski begitu, tidak semua orang bisa tidur pakai kipas angin. Bahaya tidur dengan kipas angin bisa menimbulkan efek negatif bagi orang dengan kondisi kesehatan tertentu, berikut diantaranya:












