Dengan sistem evaluasi berkala ini, Wali Kota berharap seluruh jajaran birokrasi semakin terpacu meningkatkan kinerja, memperbaiki kualitas pelayanan publik, serta menjaga konsistensi tata kelola keuangan yang akuntabel dan berintegritas. (Firman Triadinata)