Keduanya sehat, tetapi pilihan terbaik tergantung kebutuhan:
- Pilih tahu lokal untuk kandungan kalsium lebih tinggi.
- Pilih tofu silken untuk menu rendah kalori atau smoothies.
- Hindari menggoreng terlalu lama agar tidak menambah lemak berlebih.
Tahu dan tofu adalah sumber protein nabati yang bermanfaat dan bisa di konsumsi bergantian. Perbedaan utamanya ada pada tekstur, rasa, dan kandungan kalsium, jadi sesuaikan dengan kebutuhan dan selera Anda. Mengombinasikan keduanya juga bisa membuat menu lebih variatif dan sehat.
Page 3 of 3












