Menggunakan daun sirih sebagai obat tradisional untuk membersihkan mata bisa menjadi pilihan alami yang aman asalkan melakukannya dengan benar. Pastikan kamu menggunakan bahan yang bersih, cara yang tepat, dan tetap memperhatikan reaksi tubuh. Untuk keluhan mata yang lebih serius, tetap di sarankan berkonsultasi ke dokter mata.
Page 4 of 4












