Terkait insiden ini, pihak NasDem telah mengumumkan mutasi Ahmad Sahroni dari jabatannya sebagai Wakil Ketua Komisi III DPR RI menjadi anggota Komisi I. Posisi Wakil Ketua Komisi III kini diisi oleh Rusdi Masse Mappasessu. Sementara itu, keberadaan Ahmad Sahroni sendiri masih belum diketahui, meskipun sempat beredar kabar di media sosial bahwa ia telah kabur ke luar negeri.(**)












