Proses pembuatannya pun masih dilakukan secara tradisional, sehingga rasa autentiknya tetap terjaga dari generasi ke generasi.
Selain sebagai camilan, Lepek Biniti juga menjadi bagian dari warisan kuliner Bengkulu yang mencerminkan kearifan lokal masyarakatnya. Kesederhanaan bahan dan cara pengolahan justru menjadi daya tarik utama dari kue tradisional ini. Arival*
Page 2 of 2











