• Camkohatv.id
  • Bekentv.id
  • Rbmedia.id
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
No Result
View All Result
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
Home Bengkulu Terkini

Marhaban Buai Anak, Tradisi Perayaan Sarat Akan Warisan Budaya Bengkulu yang Kental Nilai Agama

Tradisi Marhaban Buai Anak ialah tradisi masyarakat Bengkulu yang dilangsungkan dalam rangka mewujudkan rasa syukur atas kelahiran seorang anak.

Fitri Nugroho by Fitri Nugroho
November 20, 2025
in Bengkulu Terkini
Marhaban Buai Anak, Tradisi Perayaan Sarat Akan Warisan Budaya Bengkulu yang Kental Nilai Agama

Screenshot

Buy JNews

BENGKULUTERKINI.ID – Kelahiran seorang bayi baik laki-laki atau perempuan menjadi hal yang sangat membahagiakan bagi orang tua dan keluarga.

RELATED POSTS

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar

Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi

Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Saat menantu atau anak perempuan melahirkan biasanya ada adat atau budaya yang harus diikuti oleh  ibu yang baru melahirkan karena dipercaya membawa keberuntungan bagi ibu dan bayi.

Ada banyak sekali warisan budaya yang di wariskan leluhur untuk menyambut ibu dan bayi salah satunya di Provinsi Bengkulu.

Dikenal dengan “Marhaban Buai Anak” merupakan salah Warisan Budaya Tak Benda yang dimiliki oleh Provinsi Bengkulu. Tradisi Marhaban Buai Anak ialah tradisi masyarakat Bengkulu yang dilangsungkan dalam rangka mewujudkan rasa syukur atas kelahiran seorang anak.

Dalam tradisi ini, ada salah satu hal yang unik yaitu keberadaan sebuah alat yang mirip seperti ayunan. Biasanya alat ini akan ada di tengah-tengah tamu undangan, di mana bayi diayun dalam buaian sambil dinyanyikan pujian dan doa-doa.

Dikutip dari beberapa sumber tradisi ini terdiri dari beberapa rangkaian yakni pemberian doa dan harapan baik untuk kehidupan sang anak di masa depan, yang sering kali disertai dengan proses mencukur rambut sebagai bagian dari upacara tersebut.

Bagi sebagian masyarakat Bengkulu yang masih melakukan perayaan Marhaban Buai Anak menjadi tradisi adat budaya yang kental dengan nilai agama. Syiar Agama Islam sangatlah mempengaruhi kegiatan adat dan budaya khas Melayu Bengkulu.

Bayi berusia satu minggu hingga tiga bulan akan dibuai dalam upacara ini. Sambil diiringi bacaan-bacaan doa untuk anak. Tradisi ini tak bisa lepas dari budaya Melayu di Bengkulu.

Gambar pada artikel diambil dari Instagram @budaya.sayo.

Tags: Akikahcara melakukan marhaban buai anakmarhaban buai anakperayaan pasca melahirkan anaktradisi akikah bengkuluTradisi pasca melahirkanwarisan budaya bengkulu
ShareSendTweet
Fitri Nugroho

Fitri Nugroho

Related Posts

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar
Bengkulu Terkini

Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar

Januari 21, 2026
Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi
Bengkulu Terkini

Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi

Januari 21, 2026
Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi
Bengkulu Terkini

Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Januari 21, 2026
Pemprov Bengkulu Perkuat Sinergi Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis
Bengkulu Terkini

Pemprov Bengkulu Perkuat Sinergi Sukseskan Program Makan Bergizi Gratis

Januari 21, 2026
Cuaca Ekstrem, Wali Kota Bengkulu Minta OPD Siaga Penuh
Bengkulu Terkini

Cuaca Ekstrem, Wali Kota Bengkulu Minta OPD Siaga Penuh

Januari 21, 2026
Pemkot Bengkulu Tak Terapkan WFH, Pastikan ASN Tetap Masuk Kantor
Bengkulu Terkini

Pemkot Bengkulu Tak Terapkan WFH, Pastikan ASN Tetap Masuk Kantor

Januari 21, 2026
Next Post
Nasib 32 Calon PPPK Lebong Ditentukan Bupati Usai Klarifikasi Selesai

Nasib 32 Calon PPPK Lebong Ditentukan Bupati Usai Klarifikasi Selesai

KPK Sebut Bengkulu Rentan Korupsi, Kepala Daerah Diminta Perkuat Integritas dan Transparansi

KPK Sebut Bengkulu Rentan Korupsi, Kepala Daerah Diminta Perkuat Integritas dan Transparansi

Recommended Stories

Dapat Poin FIFA, Uji Coba Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Jelang Sea Games dan Piala Asia 2025

Dapat Poin FIFA, Uji Coba Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Jelang Sea Games dan Piala Asia 2025

Oktober 31, 2025
Ketahui Bahaya Minuman Keras Untuk Kesehatan Tubuh dan Mental

Ketahui Bahaya Minuman Keras Untuk Kesehatan Tubuh dan Mental

September 19, 2025
Walikota Bengkulu Gelontorkan Rp200 Miliar untuk Infrastruktur, Prioritaskan Kebutuhan Masyarakat

Walikota Bengkulu Gelontorkan Rp200 Miliar untuk Infrastruktur, Prioritaskan Kebutuhan Masyarakat

September 17, 2025

Popular Stories

  • Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polres Benteng Tangkap Karyawan SPBU, Gelapkan Uang Penjualan BBM Rp 638 Juta Lebih

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kejari Bengkulu Tetapkan Tiga Tersangka Korupsi Pembangunan Labkesda, Kerugian Negara Rp916 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tidak Isi DRH, 10 PPPK Paruh Waktu Bengkulu Selatan Resmi Mengundurkan Diri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Benarkah Gaji DPR Naik Jadi 3 Juta Perhari? Ini Penjelasannya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Bengkulu Terkini

Bengkuluterkini.id Melengkapi informasi langsung kegenggaman anda. Selalu mengutamakan informasi bermanfaat dan menarik.

Pos-pos Terbaru

  • Jangan Buru-buru, Ini Dia 3 Cara Agar Doa Cepat Dikabulkan, Ustaz Khalid Basalamah
  • Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar
  • Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi

Kategori

  • Bengkulu Terkini
  • Economy
  • Ekonomi & Bisnis
  • Fiksi
  • Headline
  • Health
  • Hukum dan Kriminal
  • Lifestyle
  • Olahraga & Otomotif
  • Pendidikan
  • Politik
  • Resep Masakan
  • Teknologi
  • Travel
  • Uncategorized
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.

No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.