Jika jarum-jarum ini sudah digunakan oleh seseorang penderita penyakit menular seksual maka besar kemungkinan kita akan tertular jika memakai jarum bekas mereka.
“Contoh penyakit menular seksual melalui darah adalah HIV, HPV, gonorea atau raja singa dan hepatitis. Beberapa jenis penyakit menular seksual termasuk sipilis dapat ditularkan ke bayi yang belum lahir selama kehamilan. Gonorea, Chlamydia, hepatitis dan herpes genital juga dapat ditularkan dari ibu ke bayi saat bayi melewati jalan lahir. HIV, syphilis dan herpes dapat ditularkan ke bayi selama menyusui,”@Neuronmedia.
Nah, itulah tadi penjelasan mengenai penyakit menular seksual bisa saja tertular tanpa berhubungan. Untuk kalian harus lebih berhati-hati lagi.












