Cara membuat:
– Bumbui udang dengan garam selama kurang lebih 15 menit.
– Kemudiam, goreng udang sebentar dengan minyak panas hingga berubah warna.
– Setelah itu, angkat dan tiriskan.
– Mulailah menumis bawang putih dan bawang bombay dengan mentega hingga harum, masukkan cabai merah, aduk-aduk sampai merata.
– Masukkan bumbu-bumbu, aduk sampai merata. Masukkan udang yang sudah digoreng, aduk sampai merata.
– Taburi daun bawang, aduk sampai merata, tes rasa.
Setelah itu, angkat dan sajikan.
Page 3 of 3












