• Camkohatv.id
  • Bekentv.id
  • Rbmedia.id
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi
No Result
View All Result
Bengkulu Terkini
No Result
View All Result
Home Health

Sering Dijadikan Lalapan, 5 Manfaat Daun Sintrong Untuk Kesehatan

Kandungan yang ada pada daun sintrong dipercaya bisa memberikan khasiat yang menawarkan berbagai macam manfaat kesehatan.

Fitri Nugroho by Fitri Nugroho
November 12, 2025
in Health
Sering Dijadikan Lalapan, 5 Manfaat Daun Sintrong Untuk Kesehatan

BENGKULUTERKINI.ID – Mengandung berbagai senyawa antioksidan, sperti falvonoid, saponin, tanin, glikosida, dan steroid daun sintrong dikenal dengan sejumlah manfaat untuk kesehatan.

RELATED POSTS

Waspadai 5 Penyebab Mimisan Tiba-tiba pada Remaja dan Cara Mengatasinya

Jarang Diketahui, Yuk Kenali 5 Manfaat Jahe Untuk Rambut

Kaya Akan Air dan Nutrisi, Ini Dia Manfaat Jus Seledri untuk Tubuh

Daun sintrong merupakan salah satu tanaman yang dikenal di negara-negara Asia dan Afrika, termasuk Indonesia. Daun ini biasanya dikonsumsi sebagai lalapan pelengkap makanan khas Jawa Barat.

Tanaman sintrong memiliki batang tebal dan daun berselang-seling dengan bunga berwarna kemerahan. Anda juga akan menjumpai buah berwarna coklat tua di dekat daun ini.

Setelah mengenali apa saja kandungan yang ada pada daun sintrong yang sering dijumpai di Papua Nugini ini, kamu perlu mengetahui manfaat saun yang satu ini untuk kesehatannya. Berikut manfaat daun sintrong untuk kesehatan.

1. Meredakan sakit kepala

Salah satu manfaat daun sintrong yang cukcup populer adalah dapat dimanfaatkan untuk meredakan sakit kepala. Kandungan flavonoid di dalam tumbuhan ini berperan aktif sebagai antioksidan yang berpotensi mencegah migrain.

Antioksidan membantu melindungi tubuh dari stres oksidatif dengan menghambat reaksi kimia yang merusak sel-sel tubuh. Reaksi kimia ini bisa memengaruhi sel-sel saraf di otak sehingga menyebabkan migrain.

2. Mengobati gangguan pencernaan

Selanjutnya manfaat daun sintrong yang telah lama digunakan adalah mengobati gangguan pencernaan dan meredakan sakit perut.

Daun ini mengandung senyawa aktif, seperti flavonoid dan serat. Flavonoid memiliki sifat antiradang yang dapat membantu meredakan peradangan pada saluran pencernaan.

Daun yang dikenal juga sebagai bayam Okinawa ini juga kaya akan serat. Asupan serat bisa membantu mengatasi sembelit.

3. Mengobati diare

Daun sintrong bisa dimanfaatkan untuk mengobati diare karena mengandung escherichia coli.

Escherichia coli merupakan bakteri penyebab diare yang paling umum. Para peneliti menyimpulkan bahwa daun ini bisa digunakan sebagai alternatif pengobatan diare.

Untuk memudahkan konsumsinya dan tidak menimbulkan rasa pahit, Anda bisa membeli sediaan daun ini dalam bentuk obat diare oral alami.

Buy JNews

4. Membantu penyembuhan luka

Daun sintrong mempunyai efek anti-inflamasi yang dipercaya bisa membantu menyembuhkan luka. Asalnya, ekstrak daun ini mempunyai efek anti-inflamasi, meningkatkan kepadatan fibroblas, dan menstimulasi pemulihan luka.

Bayam Okinawa memang kaya akan fenolik dan flavonoid yang berperan penting dalam proses penyembuhan luka.

5. Membantu melawan radikal bebas

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, daun sintrong kaya akan flavonoid dan vitamin C. Kedua senyawa ini berfungsi sebagai senyawa antioksidan yang bisa membantu melawan radikal bebas di dalam tubuh.

Radikal bebas adalah molekul yang tidak stabil dan dapat menyebabkan kerusakan sel serta berkontribusi terhadap perkembangan penyakit kronis. Kehadiran flavonoid dan vitamin C pada daun ini membantu menetralkan radikal bebas dan melindungi sel-sel tubuh dari kerusakan oksidatif.

Itulah manfaat daun sintrong untuk kesehatan. Selain manfaat di atas, kandungan yang ada pada daun sintrong dipercaya bisa memberikan khasiat yang menawarkan berbagai macam manfaat kesehatan.

Tags: cara mengonsumsi daun sintrongdaun sintrongkandungan daun sintrongmanfaat daun sintrong
ShareSendTweet
Fitri Nugroho

Fitri Nugroho

Related Posts

Waspadai 5 Penyebab Mimisan Tiba-tiba pada Remaja dan Cara Mengatasinya
Health

Waspadai 5 Penyebab Mimisan Tiba-tiba pada Remaja dan Cara Mengatasinya

Januari 21, 2026
Jarang Diketahui, Yuk Kenali 5 Manfaat Jahe Untuk Rambut
Health

Jarang Diketahui, Yuk Kenali 5 Manfaat Jahe Untuk Rambut

Januari 21, 2026
Kaya Akan Air dan Nutrisi, Ini Dia Manfaat Jus Seledri untuk Tubuh
Health

Kaya Akan Air dan Nutrisi, Ini Dia Manfaat Jus Seledri untuk Tubuh

Januari 21, 2026
7 Pilihan Herbal Alami untuk Membantu Meredakan Asam Lambung
Headline

7 Pilihan Herbal Alami untuk Membantu Meredakan Asam Lambung

Januari 20, 2026
7 Kesalahan Merawat Rambut yang Membuat Rambut Lama Panjang
Headline

7 Kesalahan Merawat Rambut yang Membuat Rambut Lama Panjang

Januari 20, 2026
Ini Dia 5 Manfaat Buah Mangga yang Menakjubkan
Headline

Ini Dia 5 Manfaat Buah Mangga yang Menakjubkan

Januari 18, 2026
Next Post
Awas! Simak Ciri-ciri Daging Ayam Tiren dan Cara Membedakannya

Awas! Simak Ciri-ciri Daging Ayam Tiren dan Cara Membedakannya

7 Manfaat Oregano bagi Kesehatan, Tanaman Herbal Obat Drepresi

7 Manfaat Oregano bagi Kesehatan, Tanaman Herbal Obat Drepresi

Recommended Stories

Tergerus Belanja Online, Pasar PTM Bengkulu Berjuang Bertahan Ditengah Sepinya Pembeli

Tergerus Belanja Online, Pasar PTM Bengkulu Berjuang Bertahan Ditengah Sepinya Pembeli

Agustus 25, 2025
RSUD Harapan dan Doa Kota Bengkulu Optimis Pertahankan Akreditasi

RSUD Harapan dan Doa Kota Bengkulu Optimis Pertahankan Akreditasi

Desember 15, 2025
Resep dan Cara Membuat Ayam Sambal Bawang Lezat dan Nikmat

Resep dan Cara Membuat Ayam Sambal Bawang Lezat dan Nikmat

Oktober 1, 2025

Popular Stories

  • Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    Hasil Uji Kompetensi Belum Diumumkan, DPRD Bengkulu Selatan Minta Penempatan Pejabat Sesuai Aturan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polres Benteng Tangkap Karyawan SPBU, Gelapkan Uang Penjualan BBM Rp 638 Juta Lebih

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kejari Bengkulu Tetapkan Tiga Tersangka Korupsi Pembangunan Labkesda, Kerugian Negara Rp916 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tidak Isi DRH, 10 PPPK Paruh Waktu Bengkulu Selatan Resmi Mengundurkan Diri

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Benarkah Gaji DPR Naik Jadi 3 Juta Perhari? Ini Penjelasannya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Bengkulu Terkini

Bengkuluterkini.id Melengkapi informasi langsung kegenggaman anda. Selalu mengutamakan informasi bermanfaat dan menarik.

Pos-pos Terbaru

  • Sidang Perdana Korupsi Penerimaan THL Perumda Tirta Hidayah, Jaksa Ungkap Kerugian Negara Rp5,5 Miliar
  • Belasan Terdakwa Korupsi Proyek Puskeswan Kaur Jalani Sidang Perdana, Tak Ajukan Eksepsi
  • Mantan Kacab Bank Bengkulu Megamall Didakwa Korupsi Kredit Fiktif, Tak Ajukan Eksepsi

Kategori

  • Bengkulu Terkini
  • Economy
  • Ekonomi & Bisnis
  • Fiksi
  • Headline
  • Health
  • Hukum dan Kriminal
  • Lifestyle
  • Olahraga & Otomotif
  • Pendidikan
  • Politik
  • Resep Masakan
  • Teknologi
  • Travel
  • Uncategorized
  • Pedoman Media Siber
  • Redaksi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.

No Result
View All Result
  • Headline
  • Bengkulu Terkini
  • Ekonomi & Bisnis
  • Olahraga & Otomotif
  • Lifestyle
  • Teknologi

© 2025 bengkuluterkini.id - Digital Media Grup.